Visi & Misi

Visi ICT Watch:

“Terwujudnya ekosistem digital yang human-sentris melalui tata kelola Internet berbasiskan inklusifitas dan pemenuhan hak kebebasan berekspresi masyarakat, dengan pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi secara bijak serta beretika.”.

Misi ICT Watch:

  • Membangun pelibatan masyarakat untuk peningkatan literasi digital, pemanfaatan kecerdasan artifisial (AI) dan pengembangan teknologi baru lainnya. (CYBER WELLNESS)
  • Mendorong pemenuhan hak-hak digital masyarakat, khususnya keamanan anak dan perempuan. (DIGITAL RIGHTS)
  • Menguatkan partisipasi bermakna pemangku kepentingan majemuk dalam tata kelola Internet. (INTERNET GOVERNANCE)

Fitur Aksesibilitas